Castrol Wujudkan Mimpi SMK Jadi Tim Mekanik MotoGP
SuaraJakarta.id - Rangkaian kegiatan Castrol No 1 Mechanic 2024 yang diadakan oleh Castrol Indonesia baru saja usai,quickq 官网 Jumat (9/8/2024). Tidak kurang dari 200 tim yang berasal dari 68 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Otomotif turut bersaing menjadi Future Mechanicterbaik.
Castrol No.1 Future Mechanic merupakan kegiatan uji ketangkasan otomotif yang digagas oleh Castrol Indonesia. Kegiatan tahunan ini, diuji coba untuk kalangan pelajar khususnya SMK di tahun ini. Yang menjadi daya tarik adalah kesempatan untuk terlibat menjadi tim mekanik di ajang MotoGP Mandalika, September mendatang.
“Bila tahun-tahun sebelumnya agenda kontes mekanik ditujukan bagi montir-montir bengkel rekanan Castrol, tahun ini kami men challenges pelajar SMK. Hal ini sejalan dengan tema GO Indonesia MotoGP Mandalika 2024. Hampir semua kegiatan dalam menyambut gelaran MotoGP Mandalika, melibatkan talenta muda berbakat di tanah air,” ujar Ekza Novtiano, Brand & Product Manager PT Castrol Indonesia di sela-sela pelaksanaan final Castrol No 1 Mechanic.
Ditekankan oleh Ekza, selain dapat meningkatkan keahlian teknik para peserta, Castrol akan juga memberi porsi tugas kepada tim juara untuk terlibat dan bekerjasama dengan tim balap Castrol Honda LCR MotoGP Team. Hal ini tentunya jadi satu hal besar yang layak diperebutkan oleh teman-teman SMK yang berpartisipasi.
Baca Juga:Kronologi Siswa Maki Guru Piket SMK Pustek Serpong, Viral di Medsos
Seperti yang diungkap oleh Abdul Hanafi, juara pertama kontes asal SMKN 4 Jakarta. Menurut Abdul yang hobi ngoprek mesin, selama ini bisa melihat laga MotoGP hanya dari TV hingga akhirnya bisa mendapatkan kesempatan untuk menyaksikan secara langsung MotoGP dari Sirkuit Mandalika.
“Aslinya seperti mimpi dan gak nyangka akhirnya juara dan bisa mendapatkan kesempatan terlibat sebagai tim balap Castrol Honda LCR MotoGP Team. Secara umum soal yang diberikan adalah materi pembelajaran yang diberikan di sekolah, jadi kita anggap aja seperti sedang ujian sekolah tapi ada ekstra hadiah,” ujar Abdul yang juga fans berat dari Johann Zarco.
Hal senada disampaikan oleh Sultan Sangkan dan Dhimas Pradinata dari SMKN53 Jakarta dan SMK Walang Jaya. Sekalipun mereka hanya terpilih sebagai juara 2 & 3, namun keduanya merasa, kontes mekanik yang diselenggarakan oleh Castrol adalah suatu hal baru yang belum pernah ada sebelumnya dan sangat menantang.
“Serunya tuh kita bersaing dengan banyak SMK dan ada juga teman dari sekolah sendiri. Yang menarik, kita jadi tambah wawasan seputar oli yang memiliki formula berbeda-beda dan menyesuaikan dengan kebutuhan serta penggunaan motor. Ternyata Castrol punya banyak varian, bukan hanya untuk motor 2 tak. Sekarang jelas sih, besok-besok saat waktunya ganti oli, kita akan pilih pakai Castrol,” ungkap Sultan Sangkan penuh semangat.
Animo yang cukup tinggi dari para peserta kontes berujung kepada harapan para peserta yang menginginkan Castrol kembali melaksanakan kontes serupa di tahun depan. Kembali diungkapkan oleh tim juara, harapannya Castrol No1 Mechanic kembali diadakan tahun depan agar adik-adik kelas kembali bisa ikutan dan bersaing dengan banyak SMK di Indonesia.
Baca Juga:Viral Staf Guru Cekcok dengan Siswa di SMK Pustek Serpong, Kepsek Angkat Suara
“Kami aka melakukan evaluasi serta memformulasikan agenda kontes serupa bisa terus berjalan di tahun depan. Cukup senang melihat kebahagiaan mereka yang lolos jadi juara. Bukan tidak mungkin kedepannya montir-montir handal akan tercipta dari ajang Castrol No 1 Mechanic,” pungkas Ekza.
Sebelumnya Selanjutnya- 1
- 2
-
Hari Kesaktian Pancasila Diperingati 1 Oktober, Libur atau Tidak?Kamu Ingin Kuliah Jurusan Teknik? Kampus Ini Buka Prodi Baru, Teknik Kimia dan Teknik MesinPutranya Trump Bongkar Rahasia Kuatnya Ekonomi Negara Kawasan Teluk Persia, TernyataSegera Menuju Swiss, Inilah Sejumlah Topik Utama Negosiasi Dagang ChinaDua Wanita di Cilincing Jadi Korban Begal Payudara Saat Ingin Beli MakanRumah Tak Lagi Aman, Kekerasan Seksual Terhadap Anak Perempuan di Lingkup Keluarga yang Kian MarakBI Dukung Jakarta Jadi Kota GlobalSerupa Tapi Tak Sama, Ini Beda Batuk karena Alergi dan AsmaWarga Antusias Sambut Peresmian Jembatan Jongbiru, Sekarang Pedagang Makin LakuBeijing Menutup Telinga, Uni Eropa Siap Lawan Potensi Banjir Komoditas China
下一篇:Tiba di Gedung DPR, Prabowo
- ·Link Unduh Materi Pokok SKB CPNS 2024 PDF untuk 460 Jabatan
- ·Sering Dilakukan Sehari
- ·Cegah Penyalahgunaan Data, Komdigi akan Batasi Jumlah Nomor Seluler per NIK
- ·Segera Menuju Swiss, Inilah Sejumlah Topik Utama Negosiasi Dagang China
- ·Taklukkan Persita Tangerang, Carlos Pena Ungkap Kunci Kemenangan Persija Jakarta
- ·Geger! Hary Tanoe Digugat CMNP, Hotman Paris Buka Fakta Baru
- ·Jangan Dihindari, 6 Makanan Pahit Ini Bisa Cegah Banyak Penyakit
- ·Malaysia Bidik 45 Juta Turis Asing pada 2025, Indonesia Cuma 16 Juta
- ·Hadapi Tantangan Dunia Kerja, Menaker Yassierli Tekankan Penguatan SDM Kompeten
- ·IPTEK Jadi Fondasi Pembangunan dan Kebijakan Industri, Termasuk pada Produk Tembakau Alternatif
- ·Tak Hanya Tarif Trump, Daya Produksi China Turut Menjadi Biang Masalah Ekonomi Dunia
- ·DPR: Demokrasi yang Matang Menuntut Kritik Konstruktif, Bukan Kekerasan terhadap Media
- ·17 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan Atasi Kebakaran Rumah di Menteng
- ·Jangan Dihindari, 6 Makanan Pahit Ini Bisa Cegah Banyak Penyakit
- ·Kemnaker Tegaskan Pekerjaan Layak adalah Hak Asasi Manusia
- ·Trump Kembali Serang The Fed, Klaim Lebih Paham Suku Bunga Dibandingkan Powell
- ·Polda Metro Pastikan Tilang Pemotor Pakai Knalpot Brong: Bising, Ganggu Ketertiban
- ·Selebgram Banjir Kecaman Usai Panjat Gedung Berhantu di Thailand
- ·Koki Australia Pecahkan Rekor Maraton Masak Terlama Selama 140 Jam
- ·Dorong Pemulihan Ekonomi, Kemenperin Dukung Penerapan Ekosistem Industri Berkelanjutan
- ·Pendidikan era Prabowo Fokus ke Bidang STEM, Siswa Diajari Matematika sejak TK?
- ·Pembangunan Pabrik BYD di Subang Diganggu Ormas, DPR Desak Pembentukan Satgas Antipremanisme!
- ·Jangan Asal Pamer Boarding Pass Pesawat, Ada 5 Bahaya yang Mengintai
- ·Roy Suryo Tantang Logika Hukum di Kasus Ijazah Jokowi: Dulu Saya yang Bikin Rancangan UU
- ·Maknai Hari Ibu Internasional, Indira Sudiro Ajak Wanita Hidup Sehat dan Seimbang
- ·Tips untuk Penumpang Saat Naik Pesawat: Pakai Baju Warna Merah
- ·Hasil Liga 1: Tekuk Barito Putera, Persija Jakarta Bawa Pulang 3 Poin
- ·Hasil Negosiasi Tarif AS, Menko Airlangga: Kita Tawarkan Win
- ·Dermies Max by ERHA Salurkan Keuntungan Perusahaan untuk Beasiswa Masyarakat Marjinal
- ·Ini 4 Ramuan Kesehatan untuk Ginjal, Cegah Penyakit
- ·Kemenperin Tegaskan Pentingnya Pembentukan P3DN untuk Kendalikan Produk Impor
- ·Tanggapi Kasus Oplosan Pertamax, Mantan Komut Pertamina Ahok Ajak Sidang Terbuka!
- ·Puji Jokowi di Hadapan Menteri Kabinet Merah Putih, Prabowo: Bukan Karena Ada Gibran di Sebelah Saya
- ·Legal Clarification and Commitment of Our Client, JTA Investree Doha Consultancy LLC
- ·Heboh Berita Naik Mikrotrans Tak Lagi Gratis, Dishub DKI: Itu Hoaks!
- ·Setelah Bolak